Percobaan Sinar Katoda: Pengertian, Proses, Hasil

pengertian, proses, dan hasil percobaan sinar katoda

Jika Anda sedang mencari pengertian percobaan sinar katoda, proses percobaan sinar katoda, dan hasilnya. Maka tepat sekali telah mengujungi artikel ini, sebab kami akan menjelaskan hal tersebut secara lengkap sehingga mudah untuk dipahami. Pengertian Percobaan Sinar Katoda dan Elektron Elektron berhasil ditemukan oleh Sir Joseph John Thomson atau sering dikenal dengan J.J. Thomson. Elektron adalah … Read more

Laporan Praktikum FTIR (Fourier Transform Infra Red), Terlengkap!

laporan praktikum ftir

Apabila Anda sedang melakukan praktikum Fourier Transform Infra Red (FTIR) di sekolah atau universitas, maka laporan praktikum FTIR di bawah ini bisa dijadikan tambahan sumber belajar selain dari jurnal-jurnal yang Anda baca. 1. Tujuan Tujuan dari praktikum FTIR (Fourier Transform Infra Red), yaitu menentukan gugus fungsional senyawa CoFe2O4 2. Dasar Teori Salah satu instrumen yang … Read more

Rangkuman Percobaan Franck Hertz, Lengkap!

rangkuman percobaan franck hertz

Bagaimana mengenai percobaan Franck Hertz? Apa yang dihasilkan dari percobaan yang telah dilakukan oleh Franck dan Hertz? Lalu, pada percobaan tersebut telah membuktikan teori tentang apa? Serta, bagaimana proses percobaan Franck Hertz? Bagaimana gambaran dari percobaan Franck Hertz? Dari semua pertanyaan di atas, maka akan dijelaskan secara mendetail dalam artikel ini. Dimana pada artikel ini, … Read more

Analisis Dampak dari Paparan Radiasi Sinar-X pada Tubuh Manusia

ANALISIS DAMPAK DARI PAPARAN RADIASI SINAR-X PADATUBUH MANUSIAOleh : Suweno (M0220089 Fisika)suweno@student.uns.ac.id Abstrak Sinar-x merupakan salah satu bentuk dari radiasi elektromagnetik yang mana hanya mempunyai panjang gelombang yang sangat pendek, yaitu antara berkisar 0,01 sampai 10 nanometer serta frekuensi yang berada di 1016 hingga 1021 Hz. Penggunaan dari sinar-x banyak dijumpai di dalam bidang kedokteran, … Read more

Jurusan Pendidikan Fisika : Pengertian dan Prospek Kerja

Mungkin sebagian orang ketika mendengar kata “fisika” pasti akan mengatakan sangat sulit, ribet, susah, banyak hitungan, banyak rumus, dan lain sebagainya. Perihal tersebut telah mimin buktikan dari riset yang telah mimin lakukan di internet. Bahwasanya banyak siswa yang mengaku kesulitan sehingga ketika mengerjakan soal fisika lebih memilih menghindar atau tidak dikerjakan. Mimin pun juga demikian, … Read more